Menu

Mode Gelap
Peringati Hari Pahlawan Tahun 2024 Caroll-Sendy Apresiasi Dua Pahlawan Nasional Asal Tomohon Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap

Hukrim · 30 Jul 2024 05:32 WIB ·

Mabuk Miras Tony Tassi Warga Desa Kuli Ancam Bunuh Tetangganya Dengan Parang


Mabuk Miras Tony Tassi Warga Desa Kuli Ancam Bunuh Tetangganya Dengan Parang Perbesar

Rote Ndao,Sulutnews.com – Sebuah keributan pecah di Desa Kuli Dusun Danole pada Senin malam, melibatkan Tony Tassi, warga setempat, yang menanyakan pemasangan baliho kampanye Paket Ita Esa oleh Paulus Henuk.

Menurut saksi mata, Ande Boak, Tony Tassi datang ke rumahnya dan bertanya, “Siapa yang pasang ini baliho Paket Ita Esa Bapak Paulus Henuk?” Ande Boak menjawab, “Saya dan Bobby Tassi yang pasang.” Mendengar jawaban tersebut, Tony Tassi marah dan berkata, “Kenapa basong (kalian) tidak tanya saya dulu,” yang kemudian memicu keributan.

Salah satu warga, Yanti, keluar dari dalam rumahnya dan berkata, “Sudah, kalau memang kakak tidak mau pasang balihonya di situ, biar cabut saja itu baliho dan pasang saja di depan saya punya rumah.” Pernyataan ini semakin memanaskan situasi, dengan Tony Tassi membawa-bawa nama suami Yanti yang sudah meninggal.

Anderias Tassi, tak lain adalah Bapa mertua Yanti sekaligus bersama warga setempat, mendatangi tempat kejadian dan bertanya, “Ada masalah apa sampai ribut malam-malam begini?” Tony Tassi yang marah kemudian mencekik Anderias Tassi sambil mengangkat parang yang dibawanya. Namun, Anderias Tassi berhasil menyikut tangan Tony yang memegang parang dan segera lari ke dalam rumah untuk mengunci pintu.

Setelah kejadian tersebut, Anderias Tassi melaporkan insiden ini ke pihak kepolisian Polsek Lobalain Namun, ketika polisi tiba di lokasi, Tony Tassi sudah melarikan diri dan tidak diketahui keberadaannya.

Anderias Tassi berharap masalah ini dapat diproses lebih lanjut oleh pihak kepolisian sesuai dengan laporan yang telah dibuat.

Reporter: Dance Henukh

Artikel ini telah dibaca 1,448 kali

Baca Lainnya

Kejari Rote Ndao Segera Pulbaket Dugaan Penggelapan Dana Anggur Merah dan Pekerjaan Dua Bendungan di Desa Limakoli

8 Februari 2025 - 13:52 WIB

Resmi DPRD Rote Ndao Resmi Umumkan Paulus dan Apremoi Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030

7 Februari 2025 - 23:36 WIB

LSM Semut Merah Resmi Laporkan Kadis Pendidikan dan Kroninya ke Ditreskrimsus Polda Jambi Terkait Dugaan Korupsi

7 Februari 2025 - 15:22 WIB

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Rote Ndao Segera Menggelar Rapat Pleno Terbuka Menetapkan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

5 Februari 2025 - 11:57 WIB

Gajah Mati Tinggalkan Gading Harimau Mati Tinggalkan Belang, Masa Jabatan Pj Bupati Rote Ndao Berakhir Meninggalkan Luka Mendalam

1 Februari 2025 - 22:28 WIB

Hermes Killa,Jonatan Killa Ancam Wartawan Karena Tidak Terima Di Tulis, Mantan Terpidana Dan Menggelapkan Dana Anggur Merah

30 Januari 2025 - 23:06 WIB

Trending di Hukrim