Menu

Mode Gelap
Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap TIFF 2024 Spektakuler, Gubernur Olly : Tomohon Jadi Perhatian Dunia Suatu Kebanggaan Bagi Sulut

Bitung · 3 Feb 2023 08:42 WIB ·

Tindak Kriminalitas Anak Muda Sangat Memprihatinkan, Peran Lingkungan Sangat Penting


Tindak Kriminalitas Anak Muda Sangat Memprihatinkan, Peran Lingkungan Sangat Penting Perbesar

Sulutnews.com, Bitung – Tindak kriminal anak muda sangat mendominasi di wilayah Kota Bitung.

Demikian disampaikan Kapolres Bitung, AKBP Alam Kusuma S. Irawan, S.H, S.I.K, M.H dalam kegiatan Jumat Curhat Bitung Baku dapa bersama Polres Bitung. Jumat(03/02/23).

Kegiatan yang digelar di SMK N1 Bitung, dihadiri oleh jajaran Polres Bitung, Kepsek SMK N 1 Bitung, para guru serta siswa .

Kegiatan dikemas dengan duduk bersama Kapolres untuk menyerap aspirasi selain itu juga solusi yang diharapkan bersama.

Selain kriminal, faktor sosial lainnya juga turut diungkap oleh para undangan yang hadir, mengharapkan tindakan dan solusi yang tepat.

” Komunikasi, koordinasi serta kerjasama yang baik dapat mempermudah untuk mencapai kesuksesan. Untuk itu kami keluarga besar SMK N 1 Bitung menyambut dengan sukacita kehadiran Kapolres Bitung bersama rombongan dalam Kegiatan Jumat Curhat Bitung Baku dapa bersama Polres Bitung”. Ujar Kepsek SMK N1 Bitung, Meske J. Makadada, S.Pd

Sementara, Kapolres mengajak seluruh unsur agar menjadi masyarakat yang tertib dan disiplin.

” Sebab indikator sebuah negara maju dapat dilihat dari masyarakatnya yang tertib dan disiplin, terutama saat berlalu lintas.” Jelas Kapolres.

Dirinya juga berpesan bagi Guru-guru tetap semangat dan sabar dalam mendidik Adik adik Siswa, begitupun para Siswa untuk dengar-dengaran terhadap Guru. (Tzr)

 

Artikel ini telah dibaca 212 kali

Baca Lainnya

Jelang Pelantikan Presiden, Polres Bitung Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Samrat 2024

14 Oktober 2024 - 15:25 WIB

Operasi JAGRATARA Tahap III Serentak Tahun 2024

14 Oktober 2024 - 10:09 WIB

Personil Polres Bitung Pengamanan Workshop Kata Kreatif Kemenparekraf RI

13 Oktober 2024 - 23:34 WIB

Dugaan Pemukulan Terhadap Petugas Perempuan Jagat Saksana KPU Bitung Hanya Kesalahpahaman 

13 Oktober 2024 - 23:19 WIB

Langgar UU Keimigrasian 21 Warga Negara asal  Filipina di Deportasi 

13 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Walikota Bitung Maurits Mantiri Gelar Open House Pengucapan Syukur 2024

13 Oktober 2024 - 22:00 WIB

Trending di Adat Budaya