Menu

Mode Gelap
Peringati Hari Pahlawan Tahun 2024 Caroll-Sendy Apresiasi Dua Pahlawan Nasional Asal Tomohon Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap

Minsel · 22 Jan 2025 22:50 WIB ·

Bupati Minsel Franky Wongkar Mengikuti Kegiatan Peluncuran Hasil Survei Penilaian Integritas Tahun 2024 Oleh KPK


Bupati Minsel Franky Wongkar Mengikuti Kegiatan Peluncuran Hasil Survei Penilaian Integritas Tahun 2024 Oleh KPK Perbesar

Minsel,Sulutnews.com – Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH., mengikuti secara Daring Kegiatan peluncuran hasil Survei Penilaian Integritas (SPI) Tahun 2024, yang dilaksanakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu, 22 Januari 2025.

SPI dilaksanakan sebagai tolak ukur dalam memperkuat upaya integritas diberbagai lembaga, Kementrian dan Pemerintah Daerah di Indonesia. SPI merupakan survei yang dirancang untuk memotret tingkat integritas suatu organisasi tidak hanya perspektif pengguna layanan atau mitra kerja tetapi juga dari sudut pandang pegawai suatu organisasi. SPI memiliki tiga kategori yaitu yang pertama adalah rentan dengan status merah, kemudian waspada dengan status kuning dan yang terakhir adalah Hijau dengan status terjaga.

Dalam Kesempatan tersebut Ketua KPK Setyo Budiyanto dalam konfrensi pers meyampaikan bahwa SPI adalah mengukur upaya-upaya yang sudah dilakukan oleh kementrian, Lembaga dan Pemerintah Daerah yang berkaitan dengan masalah integritas. Instrumen SPI ini harapkan bisa memotret semua aktivitas dan kegiatan perkantoran, kelembagaan yang dikaitkan dengan masalah integritas dan penilaiannya dilihat tidak hanya dari sudut pandang internal saja.

Bupati Minahasa Selatan didampingi oleh Sekretaris Daerah dan Inspektur Daerah bersama Jajaran.(*/Merson)

Artikel ini telah dibaca 1,037 kali

Baca Lainnya

Bupati Frangky Donny Wongkar Buka Kegiatan Musrenbang di Kecamatan Amurang

3 Februari 2025 - 22:08 WIB

Waspada Longsor dan Banjir Camat Michael Waworuntu Menghimbau Warga Berhati Hati

30 Januari 2025 - 23:45 WIB

Hadapi Cuaca Ekstrim Pemkab Minsel Himbau Masyarakat Tetap Waspada

30 Januari 2025 - 21:11 WIB

Polres Minsel Bantu Evakuasi Dua Korban Tanah Longsor di Desa Wanga 

29 Januari 2025 - 22:45 WIB

Personel jajaran Polres Minsel Bersihkan Tumpukan Sampah di Jalan Trans Sulawesi 

28 Januari 2025 - 18:38 WIB

Tingkatkan Ketahanan Pangan Pemdes Wanga Amogena Serahkan Bantuan Ayam dan Daging Babi Kepada Masyarakat

26 Januari 2025 - 15:59 WIB

Trending di Minsel