Menu

Mode Gelap
Gubernur Sulut Olly Dondokambey Bagikan Beras Gratis 10 Ton Kepada Ribuan Masyarakat Safari Kegiatan Bupati Kepulauan Sangihe di Akhir Pekan Mars PDI Perjuangan Dinyanyikan Ribuan Anggota Paduan Suara di Mantos 3 Breaking News : Besok Bantuan Bagi Warga Matutuang Dan Kawio di Salurkan Breaking News : Gerak Cepat Tamuntuan Atasi Krisis Pangan Di Perbatasan

Manado · 27 Jan 2023 12:32 WIB ·

Gubernur Olly Dondokambey Langsung Turun Pantau Bencana, Pemda Sulut Buka Posko


 Gubernur Olly Dondokambey Langsung Turun Pantau Bencana, Pemda Sulut Buka Posko Perbesar

Manado, Sulutnews.com – Gubernur Sulut Olly Dondokambey SE langsung turun lapangan memantau bencana banjir dibeberapa titik di Kota Manado dan sekitarnya akibat hujan deras sejak Kamis (26/1) malam hinga Jumat (27/1) sore ini.

Dalam peninjauan yang didampingi beberapa staf Gubernur minta semua warga tetap waspada dan menjaui daerah rawan banjir karena memang cuaca ekstrim melanda daerah kita. Gubernur langsung meminta staf dan berkoordinsi dengan pihak terkait baik Basarnas dan TNI serta Polri dan Badan Bencsna untuk membantu warga yang memang terkena banjir.

Sekprov Sulut Steve Kepel ST MSi mengatakan kepada Sulutnews.com Jumat (26/1) sore mengatakan sesuai petunjuk Gubernur dan Wagub untuk membuka Posko Darurat Bencana di Loby Halaman Kantor Gubernur saat ini.

Kepel mengatakan semua SKPD dan pejabat terkait langsung memberikan bantuan makanan siap saji untuk disalurkan kepada korban bencana. Begitu juga kebutuhan lainnya baik air minum, mie instan dan juga kebutuhan untuk anak anak dan obat obatan.” Jadi posko bencana sudah ada dan siap membantu warga yang terkena bencana” kata Kepel.

Kepel berharap masyarakat yang ingin membantu dapat membawa di Posko Darurat Bencana yang siap membantu warga.

Pantauan Sulutnews com sejak pagi yang terkena Bencana ada beberapa titik karena meluap beberapa sungai besar dan kecil. Seperti di Sungai di Sawangan yang melewati Tikala Baru, Banjer dan Paal 4. Kemudian di Wawonasa ada beberapa sungai kecik termasuk di Bailang dan juga Sario ada sungai  kecil dan di Taas ada sungai yang yang meluab. Hingga Jumat Sore hujan masih turun aparat terkait terus memantau. (fanny)

Artikel ini telah dibaca 89 kali

Baca Lainnya

Pangdam XIII/Merdeka Ajak KBT, Ormas dan Media Pers Sukseskan Pemilu 2024

21 March 2023 - 16:05 WIB

Korem 131/Santiago Asah Kemampuan Menembak Prajurit

21 March 2023 - 13:45 WIB

Kapolda Sulut Resmikan Kantor Polres Kepulauan Sitaro

21 March 2023 - 13:23 WIB

Waspada Penipuan, Ada Akun Palsu Atas Nama Walikota Tomohon

20 March 2023 - 23:54 WIB

Pangdam XIII/Merdeka Sertijab Kabintaljarahdam Serta Serahkan Tugas Kakumdam dan Kajasdam XIII/Merdeka

20 March 2023 - 18:47 WIB

Pangdam XIII/Merdeka Sertijab Kabintaljarahdam Serta Serahkan Tugas Kakumdam dan Kajasdam XIII/Merdeka

Stop! Kawin Dini : Program Cegah Stunting 2023

20 March 2023 - 12:20 WIB

Stop! Kawin Dini : Program Cegah Stunting 2023
Trending di News