Menu

Mode Gelap
Peringati Hari Pahlawan Tahun 2024 Caroll-Sendy Apresiasi Dua Pahlawan Nasional Asal Tomohon Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap

Uncategorized · 24 Mar 2024 20:01 WIB ·

Breaking News : Curiga Dengan Gerak-Gerik “SH”, Babinsa Kodim 1417/Kendari Tangkap Pelaku Pengedar Narkoba 


Breaking News : Curiga Dengan Gerak-Gerik “SH”, Babinsa Kodim 1417/Kendari Tangkap Pelaku Pengedar Narkoba  Perbesar

Kendari, SulutNews.com Babinsa Koramil 1417-09/Ranomeeto Kodim 1417/Kendari Serda Aswan menangkap Pelaku berinisial SH yang diduga sebagai Pengedar Narkoba, bertempat di Jalan Komjen Dr. Muh. Yasin, Kelurahan Baruga, Kecamatan Baruga, Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Minggu (24/03/2024).

Kronologis Penangkapan tersebut berawal dari Serda Aswan sedang dalam perjalanan pulang setelah melaksanakan Piket Koramil pada pukul 09.30 Wita, kemudian melihat gerakan mencurigakan yang dilakukan Terduga Pelaku SH sehingga Serda Aswan berusaha mendekati dan melakukan ketika tiba-tiba Pelaku melarikan diri.

Setelah menangkap Terduga Pelaku SH, kemudian Serda Aswan menghubungi Serda Sufirman (Baunit Intel Kodim 1417/Kdi) untuk berkoordinasi terkait Penangkapan tersebut.

“Kami menemukan di Saku Celana dari Terduga Pelaku ada Tujuh (7) Paket kecil yang diduga merupakan Narkoba jenis Sabu-sabu dan Dua (2) Paket kecil yang sebelumnya terletak di sekitar TKP,” ujarnya.

Selanjutnya Serda Aswan melaporkan kejadian tersebut kepada Danramil 1417-09/Ranomeeto Kapten Inf Herman dan selanjutnya berkoordinasi dengan pihak Kepolisian terkait permasalahan tersebut.

“Pihak Satnarkoba Polresta Kendari tiba di TKP untuk menjemput Tersangka dengan melakukan pengembangan Kasus masalah tersebut,” pungkas Serda Aswan. (*/Muh.Irwansyah)

Artikel ini telah dibaca 1,072 kali

Baca Lainnya

Masih Misteri Tiga Kasus Besar Rumput Odot Covit-19 Pajak Yang Ditangani Polres Dan Kejari Masyarakat Butuh Transparansi Hukum

8 Februari 2025 - 22:52 WIB

Wajah Suram Sangihe di Usia Enam Abad

31 Januari 2025 - 13:02 WIB

Rapat Evaluasi Badan ADHOC Pilkada 2024 di Bolangitang Timur

23 Januari 2025 - 22:45 WIB

HML Dukung Festival; Lembak Sentralnya Durian

26 Desember 2024 - 13:02 WIB

Warning, Kasus HIV AIDS di Sangihe Meningkat

19 Desember 2024 - 19:19 WIB

Pemkab Bolmong Utara Mendapat Predikat Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik

7 Desember 2024 - 20:02 WIB

Trending di Uncategorized