Menu

Mode Gelap
Gubernur Yulius Selvanus Minta ASN Tingkatkan Pelayanan Publik dan Disiplin Dalam Tugas Peringati Hari Pahlawan Tahun 2024 Caroll-Sendy Apresiasi Dua Pahlawan Nasional Asal Tomohon Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024

Jateng · 9 Jan 2023 12:19 WIB ·

Kodim 0736/Batang Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Kartika A-10


Kodim 0736/Batang Gelar Rapat Anggota Tahunan Koperasi Kartika A-10 Perbesar

BATANG – SULUTNEWS.COM, Organisasi koperasi dibentuk untuk mensejahterakan anggota koperasi tersebut, sehingga dalam setiap pengambilan keputusan koperasi harus selalu melibatkan seluruh anggotanya yang di selenggarakan melalui Rapat Anggota Tahunan (RAT) sebagai wadah penyaluran aspirasi anggota koperasi, seperti yang dilaksanakan di Kodim 0736/Batang Senin (09/01/2023).

Berkaitan dengan hal tersebut, Kodim 0736/Batang telah menyelenggarakan Rapat Anggota Tahunan Primer Koperasi (RAT PRIMKOP) Kartika A-10 tutup buku Tahun 2022, dengan tema “Kita mantapkan penataan koperasi yang sehat usaha, organisasi dan keuangan secara terpadu menuju koperasi mandiri, maju dan profesional ”, bertempat di aula Makodim 0736/Batang Jalan Jemderal Sudirman no.41 Kasepuhan Batang.

Dalam sambutannya Komandan Kodim 0736/Batang mengatakan, Puji Syukur senantiasa kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan Rahmat dan Karunia-Nya, sehingga pada hari ini kita masih diberi kesehatan untuk berkumpul di sini dalam rangka mengikuti acara Rapat Anggota Tahunan Tutup Buku 2022 Primkop Kartika A-10 Dim 0736/Batang dalam keadaan sehat wal’afiat. Tuturnya.

” Saya Letkol Inf Ahmad Alam Budiman, S.E.,M.I.Pol.,M.Han. selaku Komandan beserta Keluarga Besar Kodim 0736/Batang mengucapkan selamat datang kepada Kapuskop Kodam IV/Dip yang diwakili Kolonel Inf Ir. Joko Tri H, M.M. di Kodim 0736/Batang, arahan dan bimbingan yang sangat kami harapkan untuk mendukung kemajuan Koperasi Kodim 0736/Batang sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan anggota Koperasi Kodim 0736/Batang. Kepada para seluruh anggota agar menyimak segala yang disampaikan pada saat RAT saat ini, saran masukan dipersilahkan selama untuk meningkatkan kemajuan Koperasi Kodim 0736/Batang,” ucap Dandim.

Dandim menambahkan bahwa sebagai pembina harapannya adalah tidak memanfaatkan sumber dana koperasi. Kodim juga ada program memperbaiki kantin serta mengenai dana santunan bagi anggota yang meninggal dunia akan di berikan santunan lebih banyak dari sebelumnya,” tutup Dandim.

Ahmad Nasirin

Artikel ini telah dibaca 5,771 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Diksarmil SPPI Batch-3 Tahun 2025 Resmi Dibuka, Pangdam XIII/Merdeka Sampaikan Pesan Menhan

14 April 2025 - 21:47 WIB

Pangdam XIII/Merdeka Mayor Jenderal TNI Suhardi Lantik Tiga Komandan Baru

10 April 2025 - 21:27 WIB

Pangdam XIII/Merdeka Pimpin Acara Korps Kenaikan Pangkat 65 Perwira dan Tradisi Purna Tugas di Makodam

8 April 2025 - 22:23 WIB

Upacara Praspa Dua Pastor Katolik Resmi Jadi Perwira Rohani TNI AD

27 Maret 2025 - 23:22 WIB

Kapolri-Panglima TNI Hadiri Safari Ramadhan Serahkan Santuan Kepada Anak Yatim-Piatu di Polda Lampung

26 Maret 2025 - 23:39 WIB

Pangdam Mayjen Suhardi dan Ketua Persit Hadiri Buka Puasa Bersama Jajaran Kodam XIII/Merdeka

26 Maret 2025 - 23:12 WIB

Trending di Manado