Menu

Mode Gelap
Peringati Hari Pahlawan Tahun 2024 Caroll-Sendy Apresiasi Dua Pahlawan Nasional Asal Tomohon Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap

Tomohon · 25 Mar 2023 19:30 WIB ·

Ketua Golkar Tomohon Ajak Masyarakat Hormati Umat Muslim yang Beribadah Puasa


Foto. Ir. Miky Junita Linda Wenur, MAP
(Ketua DPD II Partai Golkar Tomohon) Perbesar

Foto. Ir. Miky Junita Linda Wenur, MAP (Ketua DPD II Partai Golkar Tomohon)

TOMOHON|SULUTNEWS.COMMENJELANG Bulan Ramadhan, Ketua DPD II Partai Golkar Tomohon Ir. Miky Junita Linda Wenur, MAP., mengajak seluruh umat beragama untuk menghormati umat Muslim yang sedang menjalani ibadah puasa.

Dikatakan Ir. Miky Junita Linda Wenur, MAP (MJLW), sebagai kota toleran, tentunya pemeluk agama yang ada di Kota Tomohon harus saling menghormati.

“Apa lagi saat ini umat Muslim sementara menjalankan Ibadah Puasa, maka marilah kita menghormati saudara – saudara kita yang sedang menjalaninya.

“Mari kita jaga kerukunan dan keharmonisan antara umat beragama di Kota Tomohon yang sudah lama terjalin. Hormatilah umat muslim yang saat ini sementara berpuasa,’’ ujar MJLW yang juga selaku Ketua Komisi III DPRD Tomohon ini, Sabtu (25/3/2012).

MJLW juga mengajak seluruh Masyarakat Tomohon, agar pada bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah ini, untuk tetap mempererat silaturahmi, kerukunan dan toleransi serta kebersamaan di bulan puasa penuh berkah ini.

“Bagi Warga yang tidak berpuasa mari kita saling menghormati khususnya dengan saudara-saudara umat muslim yang sedang berpuasa.

Tujuannya agar saudara-saudara umat muslim dapat menjalankan ibadah puasanya dengan nyaman, baik, khusuk dan lancar,” Maka marilah kita menghormati saudara – saudara kita yang sedang beribadah puasa,’’ kata MJLW.

“Tiada kebahagiaan tanpa syukur. Tiada rasa syukur tanpa sabar. Tiada sabar tanpa maaf. Marhaban ya Ramadhan. Mohon maaf lahir dan batin.

“Saya, Ir. Miky Junita Linda Wenur, MAP., Ketua DPD II Golkar Kota Tomohon bersama seluruh pengurus Partai Golkar, dan Keluarga Liow – Wenur, mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa bagi seluruh umat muslim di Kota Tomohon. Tuhan memberkati,’’pungkasnya.

(**/arp)

Artikel ini telah dibaca 775 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Walikota Tomohon Caroll Senduk Terima Rombongan Kunjungan Kerja Ketua Bersama Anggota DPRD Kota Salatiga

11 Februari 2025 - 22:32 WIB

Walikota Caroll Senduk Buka Kegiatan TP2DD dan TPID Kota Tomohon Tahun 2025

10 Februari 2025 - 22:13 WIB

ODS Mandagi Mewakili Walikota Tomohon Hadiri Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Operasi Keselamatan Samrat 2025

10 Februari 2025 - 17:57 WIB

Walikota Caroll Senduk Hadiri Kegiatan Penandatanganan Perjanjian Kinerja Pemerintah Kota Tomohon Tahun 2025

7 Februari 2025 - 23:16 WIB

Walikota Caroll Senduk Hadiri Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka Pengumuman Penetapan Pasangan Walikota dan Wakil Walikota Tomohon Terpilih Masa Jabatan 2025-2030

6 Februari 2025 - 23:25 WIB

Sekot Edwin Roring Hadiri Sekaligus Buka Konsultasi Publik RKPD Kota Tomohon 2026

4 Februari 2025 - 23:23 WIB

Trending di Tomohon