Menu

Mode Gelap
Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap TIFF 2024 Spektakuler, Gubernur Olly : Tomohon Jadi Perhatian Dunia Suatu Kebanggaan Bagi Sulut Wujud Komitmen Peningkatan Kualitas Pendidikan Walikota Caroll Senduk Salurkan Beasiswa Tomohon Hebat Sidang Terbuka Senat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Samratulangi Acara Purnabakti Guru Besar Prof Bernhard Tewal

Bitung · 6 Okt 2022 22:03 WIB ·

FPSL 2022 Merah Putih Membentang sepanjang 27 Meter


FPSL 2022 Merah Putih Membentang sepanjang 27 Meter Perbesar

Bitung,Sulutnews.com – Bendera merah putih membentang  sepanjang 27 meter di saat menjadi salah satu suguhan pembukaan di Festival Pesona Selat Lembeh (FPSL) 2022, Kamis (6/10/2022).

” Bendera merah putih sepanjang 27 meter akan dibentangkan anggota Paskibraka di hadapan tamu diiring lagu Indonesia Raya sebagai permulaan rangkaian pembukaan FPSL 2022,” kata salah satu Panitia FPSL 2022, Kiky.

Paskibraka Kota Bitung, berdiri memanjang  di area panggung utama FPSL sambil membentangkan merah putih, bersama tamu undangan dan pengunjung menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya pertanda event FPSL 2022 Kota Bitung resmi di mulai.

Selanjutnya, talent asal Kota Bitung, yakni Basqilano akan tampil menghibur tamu dan pengunjung di panggung utama.

” Kemudian tarian kolosal, pemotongan tuna, fishing tournament, polisi cilik, star generation dan SLB,”ungkapnya Kiky lebih lanjut.

Diketahui pada pembukaan tersebut,  Gubernur Sulut, Olly Dondokambey hadir membawakan sambutan setelah laporan dari Ketua Umum Panitia FPSL 2022, Hengky Honandar dan Wali Kota Bitung, Maurits Mantiri.(Tzr)

Artikel ini telah dibaca 489 kali

Baca Lainnya

PN Bitung Silaturahmi Bersama Insan Pers  

20 September 2024 - 02:05 WIB

DPT Pilkada 2024 Kota Bitung 159.007 Pemilih

20 September 2024 - 00:57 WIB

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H Kemenkumham RI

19 September 2024 - 19:56 WIB

Jajaran Pegawai Kristiani Kantor Imigrasi  Bitung Mengikuti Ibadah Rutin Oikumene

19 September 2024 - 19:47 WIB

Aela dan Regina Tambah Koleksi Emas Sulut di PON Aceh-Sumut

19 September 2024 - 17:05 WIB

Sulut Peringati Usia ke 60 Tahun, Ini Harapan Dhea Eucharisty Anggota DPRD Sulut

19 September 2024 - 12:06 WIB

Trending di Manado