Menu

Mode Gelap
Gubernur Olly Dondokambey : HUT Ke-60 Sulawesi Utara Mengalami Kemajuan Pesat KPU Kabupaten Lebak Gelar Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Menparekraf Sandiaga Uno Puji Pemda Sulut Laksanakan Discover North Sulawesi 2024 Saat Ditangkap Kapal MV Lakas Berbendera Filipina Tidak Memiliki Dokumen Lengkap TIFF 2024 Spektakuler, Gubernur Olly : Tomohon Jadi Perhatian Dunia Suatu Kebanggaan Bagi Sulut

Jakarta · 2 Okt 2024 07:30 WIB ·

Dilantik Jadi Anggota DPR-RI. CEP : Terima Kasih Masyarakat Sulut


Oplus_131072 Perbesar

Oplus_131072

JAKARTA, Sulutnews.com – Salah satu Putri terbaik Provinsi Sulawesi Utara Christinia Euqinia Paruntu (CEP) telah dilantik menjadi Anggota DPR- RI, atas kepercayaan masyarakat Sulut untuk menjadi wakilnya di lembaga politik DPR-RI untuk masa bakti 2024 – 2029. Terkait pelantikan tersebut, kepada wartawan CEP menegaskan komitmennya untuk siap menjalankan amanah masyarakat Sulut dengan melaksanakan tugas sebagai wakil rakyat di DPR-RI.

Bersyukur kepada Tuhan karena telah dilantik secara sah sebagai Anggota DPR-RI dan saya siap menjalankan tugas untuk merealisasikan apa yang menjadi kerinduan masyarakat Sulut,” ungkap CEP usai dilantik dan diambil sumpah Senin (1/10/2024)

Juga Ketua DPD I Golkar Sulut ini mengatakan, dengan kepercayaan ini apa yang menjadi harapan masyarakat Sulut akan direalisasikan dengan memberikan bantuan dan program nyata sehingga masyarakat di Sulawesi Utara dapat merasakan.” Terima kasih kalian sudah memilih saya, dan saya siap menjalankan amanah dengan program nyata dengan memberikan bantuan bagi seluruh masyarakat Sulut,” ungkap CEP haru.

Sebagaimana diketahui Christinia Euqinia Paruntu (CEP) dilantik menjadi Anggota DPR-RI setelah pada pileg 14 Februari 2024 meraih dukungan suara signifikan bersama Felly Estelita Runtuwene (Nasdem) Rio Dondokambey dan Yasty Suprejo (PDIP), Brigita Lasut (Demokrat) dan Marthen Tumbelaka (Gerindra) mewakili Sulut menjadi anggota DPR-RI periode 2024 – 2029.(Josh tinungki)

Artikel ini telah dibaca 1,318 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Louis Schram : Orientasi Bagi Anggota DPRD Penting

3 Oktober 2024 - 08:13 WIB

Sekjen F-PDR  Ingatkan Masyarakat Sulut Jangan Memilih Pemimpin Bermental Koruptor dan Pelanggaran HAM

2 Oktober 2024 - 09:31 WIB

95 Senator Pilih Sultan Najamudin Nahkodai DPD

2 Oktober 2024 - 07:00 WIB

Rheza Woworuntu : Steven Kandouw – Denny Tueje. Carol Senduk – Cindy Rumayar. Robby Dondokambey – Vanda Sarundajang, Terbaik Untuk Sulut Semakin Hebat

2 Oktober 2024 - 06:47 WIB

42 Anggota DPRD Sulut Ikut Orientasi. Kemendagri Ingatkan Soal Titik Rawan Fungsi DPRD

1 Oktober 2024 - 23:01 WIB

KPU MINSEL GELAR DEKLARASI SAHABAT JDIH BERSAMA PEMERINTAH KABUPATEN, ORMAS, PERS DAN BADAN ADHOC.

30 September 2024 - 21:52 WIB

Trending di Minsel